Penilaian Sosiometri dalam Evaluasi Pembelajaran
Banyak ditemukan-”di lingkungan sekolah-"siswa yang kurang mampu menyesuaikan diri dengan lingkungannya. ia tampak murung, mengasingkan diri, mudah tersinggung, bahkan over acting. Kondisi ini perlu diketahui oleh guru dan dicarikan upaya untuk memperbaikinya. Karena, hal ini dapat mengganggu proses belajar siswa. Salah satu caranya yaitu dengan menggunakan dengan teknik sosiometri. Dengan teknik ini, dapat diketahui posisi siswa dalam hubungan sosialnya dengan siswa lainnya. Misalnya, siswa yang terisolasi dari kelompoknya atau yang paling disukai oleh teman-temannya. Sosiometri dapat dilakukan dengan cara menyuruh siswa di kelas untuk memilih satu atau doa orang teman yang paling disukai ataupun yang kurang disukainya. Dengan cara tersebut, maka dapat diketahui siswa mana saja yang menghadapi kesulitan dalam penyesuaian diri dengan lingkungannya, kemudian diberi bantuan.
Sosiometri adalah suatu penilaian untuk menentukan pola pertalian dan kedudukan seseorang dalam suatu kelompok. Sehingga, sosiometri merupakan alat yang tepat untuk menilai hubungan sosial dan tingkah laku sosial dari murid-murid dalam suatu kelas yang meliputi struktur hubungan individu, susunan antarindividu, dan arah hubungan sosial. Sehingga,“ dengan demikian, seorang guru dapat mengetahui bagaimana keadaan hubungan sosial dari tiap~tiap anak dalam suatu kelompok atau kelas. Langkah yang ditempuh guru dalam sosiometri ada tiga. yaitu: .
Langkah Pemilihan teman.
Di sini, guru menyuruh semua murid untuk memilih teman-temannya yang disenangi secara berurutan sebanyak Satu atau dua anak. Dalam memilih, perlu disebutkan alasan mengapa harus memilih teman itu.
Contoh:
Langkah Pemilihan teman.
Di sini, guru menyuruh semua murid untuk memilih teman-temannya yang disenangi secara berurutan sebanyak Satu atau dua anak. Dalam memilih, perlu disebutkan alasan mengapa harus memilih teman itu.
Contoh:
Nama : Tono
Kelas ' .lllA
Teman yang saya pilih:
1. Candra (karena aktif belajar dan pandai)
2. Sumarsono (karena tegas dalam berbicara)
Kelas ' .lllA
Teman yang saya pilih:
1. Candra (karena aktif belajar dan pandai)
2. Sumarsono (karena tegas dalam berbicara)
3. _Nunung '(karena penurut)
2. Langkah pertabelan,
Guru membuat tabel dalan materi tes sosiometri dari data yang telah diperoleh dalam langkah pemilihan teman. Misalnya, setiap anak memiiiici 2 dari 6 orang.
Guru membuat tabel dalan materi tes sosiometri dari data yang telah diperoleh dalam langkah pemilihan teman. Misalnya, setiap anak memiiiici 2 dari 6 orang.
Langkah pembuatan gambar (sosiogram).
Dari data yang telah kita buat dalam metrik sosiometri, dapat pula kita buat sebuah peta atau sosiogram. Dalam pembuatan sosiogram, usahakan anak yang paling banyak dipilih diletakkan di tengah-tengah, agar dapat mudah diketahui siapa yang paling banyak dipilih. '.Dengan melihat hasil sosiometri, kita dapat mengetahui bagaimana kedudukan dan ”relasi “sosial dari masingmasing anak dalam kelompok. Sehingga, hasil dari sosiogram ini dapat dibuat pertimbangan untuk menilai sikap sosial anak dan kepribadiannya dalam kelompok.
Sosiometri sebagai 'alat penilaian nontes sangat bergtjna bagi guru dalam beberapa hal, antara lain untuk pembentukan kelompok dalam menentukan kelompok kerja (pembagian tugas), untuk pengarahan dinamika kelompok, serta untuk memperbaiki hubungan. individu dalam kelompok dan memberi bimbingan kepada setiap-anak.
Dari data yang telah kita buat dalam metrik sosiometri, dapat pula kita buat sebuah peta atau sosiogram. Dalam pembuatan sosiogram, usahakan anak yang paling banyak dipilih diletakkan di tengah-tengah, agar dapat mudah diketahui siapa yang paling banyak dipilih. '.Dengan melihat hasil sosiometri, kita dapat mengetahui bagaimana kedudukan dan ”relasi “sosial dari masingmasing anak dalam kelompok. Sehingga, hasil dari sosiogram ini dapat dibuat pertimbangan untuk menilai sikap sosial anak dan kepribadiannya dalam kelompok.
Sosiometri sebagai 'alat penilaian nontes sangat bergtjna bagi guru dalam beberapa hal, antara lain untuk pembentukan kelompok dalam menentukan kelompok kerja (pembagian tugas), untuk pengarahan dinamika kelompok, serta untuk memperbaiki hubungan. individu dalam kelompok dan memberi bimbingan kepada setiap-anak.
Sumber : Buku Panduan Evaluasi Kegiatan Belajar Mengajar, Sigit Pramono.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar