Sering kita jumpai sebuah tulisan stainless stell di bawah gagang sendok, dan tulisan itu yang selalu kita ingat, selain itu, sendok yang bertulisan stainless stell biasanya lebih kuat, dan tidak berkarat, namun pastinya harganya juga lebih mahal, nah, tahukah anda, bahwa sebenarnya stainless stell itu bukanlah hanya ada pada sendok saja, namun banyak juga berbagai produk dengan label stainless stell tersebut, ada banyak stainless stel yang selama ini yang belum kita ketahui.
Sebelum kita melangkah ke berbagai jenis stainless stell tersebut, alangkah lebih baiknya kita memahami pengertian dari stainless steel yang banyak belum mengetahui maknanya:
dikutip dari wikipedia, stainless steel adalah Baja nirkarat atau baja tahan karat ialah material yang mengandung senyawa besi dan setidaknya 10,5% Kromium untuk mencegah proses korosi (pengaratan logam). Kemampuan tahan karat diperoleh dari terbentuknya lapisan film oksida Kromium yang menghalangi proses oksidasi besi.
Nah, udah ngerti kan sobat, jadi stainless stel itu bahasa mudahnya adalah baja yang tidak berkarat atau tahan karat, tahu sendiri kan, kalau karat besi itu sangat berbahaya bagi kita.
Sebenarnya stainless steel hanyalah satu jenis saja, namun dalam produksinya ada beberapa jenis yang bisa disesuaikan dengan kebutuhan produksi, seperti berbagai jenis stainless steel alloy dari distributor stainless steel jakarta yang bisa anda jadikan rujukan ketika ingin mencari bahan tersebut, berikut beberapa jenisnya :
201 Stainless Steel Alloy
Untuk penjelasan yang lebih mudah, bisa anda lihat foto berikut:
304 Stainless Steel Alloy
310S Stainless Steel Alloy
316L Stainless Steel Alloy
nah, berbagai jenis besi atau baja tersebut merupakan besi yang biasanya kita gunakan dalam kehidupan sehari-hari, namun kita sebagai konsumen hanya mengetahui memakai saja, namun tidak mengetahui bagaimana asalnya, terbuat dari apa, dan bagaimana tahapan produksinya, yang paling sering kita gunakan sehari-hari adalah sendok, kemudian gagang pintu, dan berbagai jenis kebutuhan lainnya yang jenisnya besi namun kuat dan tidak berkarat, kalau bahasa banjarnya adalah kada batagar.
salam
Tidak ada komentar:
Posting Komentar